Peresmian Gedung SPKT Bandar Lampung, Kapolda Bantu Penyandang Disabilitas
Bandar Lampung, – Momen menarik tertangkap kamera saat peresmian gedung Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Mapolresta Bandar Lampung. Kapolda Lampung, Irjen Pol Helmy Santika menyempatkan diri membantu penyandang disabilitas mengakses layanan di kantor setempat. Peristiwa […]