Catat!!! Pemkab Bekasi Dukung Percepatan Pengendalian Banjir di Wilayah Sungai Bekasi-Cikeas-Cileungsi

JAKARTA SELATAN – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bekasi berkomitmen mendukung percepatan pengendalian banjir dan pengadaan tanah di sepanjang aliran Sungai Bekasi-Cikeas-Cileungsi. Dukungan ini disampaikan dalam rapat koordinasi bersama Direktorat Sumber Daya Air Kementerian Pekerjaan Umum dan […]