BEM Fakultas Peternakan UTB Andil Pencegahan Narkoba di Lingkup Pemuda dan Pendidikan
Bandarlampung – Dalam rangka ikut serta dalam pencegahan penyalahgunaan Narkoba di lingkungan pemuda dan pendidikan. Badan Eksekutif Mahasiswa (BEM) Fakultas Peternakan Universitas Tulang Bawang (UTB), melakukan seminar nasional, Senin (25/11/2024). Kegiatan yang digelar di Aula […]