Damar Desak Oknum Dosen Cabul STKIP PGRI Lampung Dipecat
Bandar Lampung – Perkumpulan Damar mengapresiasi kinerja Polda Lampung ihwal penetapan tersangka oknum dosen, HS dari Sekolah Tinggi Keguruan Ilmu Pendidikan (STKIP PGRI) Lampung. “Apresiasi terhadap kerja Polda Lampung. Dasar penetapan tersangka ini menjadi awalan […]