Sempat Stagnan, Pasien Positif Covid-19 Lampung Bertambah
Bandarlampung–Sempat stagnan lebih dari sepekan, jumlah pasien yang terkonfirmasi positif corona virus disease 2019 (Covid-19) kembali bertambah. Berdasarkan data yang dirilis Dinas Kesehatan Lampung, Minggu (17-5-2020), jumlah pasien positif covid-19 bertambah satu. Sehingga, total pasien […]