Kunjungi Unit Kerja, Komisaris PTPN VII Lampung Beri Motivasi Karyawan

Tanjungbintang–Mengunjungi Afdeling I Unit Kedaton dan Unit Kebun Karet (UKK) Bergen, Komisaris Independen R Juniono Soehartjahjono memberi motivasi kepada karyawan PTPN VII. “Tetap semangat, berikan yang terbaik bagi perusahaan, perusahaan ini adalah periuk kita, sawah […]