Polsek Gading Rejo Amankan Alat Perjudian Sabung Ayam dan Koprok
PRINGSEWU – Petugas Polsek Gading Rejo Polres Tanggamus mengamankan alat perjudian sabung ayam dan koprok saat melaksanakan patroli mengantisipasi kejahatan di wilayah hukumnya, Minggu (30/7/17). Kapolres Tanggamus AKBP Alfis Suhaili, SIk, MSi melalui Kapolsek Gading […]